Senin, 05 Maret 2012

Masalah

Bukankah setiap orang punya masalah .???



           Masalah dalam hidup kadang membuat diri kita menjadi seorang Pemalas saya pikir. Kita sama-sama tau bahwa Masalah adalah hal yang harus Dihadapi dan Diselesaikan. Apakah lari dari massalah semuanya akan menjadi lebih baik. . .??? tentu Tidak ,tetapi tidak sedikit masih banyak orang-orang yang lari dari masalahnya sendiri.
            Sebuah massalah harusnya bisa memotivasi diri kita menjadi orang yang lebih baik bukan malah sebaliknya . Sebuah masalah bisa dianalogikan sebagai Air Panas dan kita sendiri yang mempunyai masalah dianalogikan sebagai Bubuk Kopi. Seperti ini, dari masalah yang sepele dan  Semakin berat masalah yang kita hadapi anggap saja air itu semakin panas.
           Dan semakin berat masalah yang dihadapi berarti air itu pun akan semakin panas. Bukankah menyeduh bubuk kopi menggunakan air panas akan lebih mantap, Begitu juga dengan diri kita seharusnya, masalah seberat apapun jika kita bisa menghadapinya tentu kita akan merasa bangga dan membuat diri kita semakin percaya diri dan menjadi orang yang teguh.
           Dan bukankah menyeduh bubuk kopi menggunakan air dingin terasa hambar. ? Begitu juga dengan diri kita , masalah seberat apapun jika tidak kita bisa menghadapinya dan malah lari dari masalah tentu kita akan disebut sebagai pengecut.

*Jadi apa yang harus kita lakukan..??? Sebaiknya jangan cari masalah.. :D
Tapi yang namanya masalah bisa datang kapan saja tanpa perkiraan kita. Semoga saja kita selalu diberi kekuatan dan ketabahan dalam menghadapi masalah..
amiin,,,,,,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar